Bunga Teratai |
Bunga teratai menjadi salah atu bunga yang sangat indah dengan ragam jenis dan warnanya. Tapi bagaimanakan kita mengambil hikmah dari bunga teratai. Adakah yang mengetahui beberapa keunikan dari bunga teratai. Teratai merupakan tanaman air yang unik. Teratai yang tumbuh di air yang sangat berlumpur (kotor, coklat), warna bunganya lebih cemerlang. Warna bunga bila putih lebih putih, bila merah lebih merah, bila merah muda makin terang warnanya.
Sungguh menakjubkan, bunga teratai yang biasanya kita tahu memiliki keindahan luar biasa tetapi justru melahirkan bunga yang begitu Indah. Tidakkah ini memberikan pelajaran bagi kita bahwa bagaimanapun kita hidup, dimanapun kita menunaikan kewajiban hidup kita tetaplah menjadi diri sendiri. Tetaplah menampakkan keindahan pesona kita sendiri.
Lebih baik kita berusaha menjadi seperti orang lain, tapi lebih bijak menjadi diri sendiri
0 comments:
Post a Comment